-->

Soal Materi Bab Wirausaha dalam Pengolahan Pengawetan Bahan Nabati dan Hewani Kelas 12 SMK

Assalamualaikum Wr. Wb.

Soal Materi Bab Wirausaha dalam Pengolahan Pengawetan Bahan Nabati dan Hewani Kelas 12 SMK
Kumpulan soal Materi Bab wirausaha dalam pengolahan pengawetan bahan makanan nabati dan hewani untuk kelas 12 SMK Bisnis dan Manajemen sesuai dengan kurkurikulum 2013 terbaru. Soal dibawa ini adalah untuk memperdalam materi tentang bagaimana mengolah dan mengamankan bahan makanan nabati dan hewani dengan baik dan benar.

Baca juga : Soal Kelas 10 SMK Bab Wirausaha dan Budidaya Tanaman Hias

Bagaimana cara menjaga kebersihan saat melakukan proses produksi pengawetan bahan pangan..... 
Apa yang harus dilakukan sebelum melakukan proses produksi pengawetan bahan pangan..... 
Bagaimana menentukan kualitas bahan pangan yang baik dan buruk..... 
Pengawetan bahan pangan dengan cara mengurangi kadar air dalam makanan disebut..... 
Mengapa kualitas bahan pangan nabati dan hewani harus diperhatikan
Bagaimana manajemen usaha produksi pengawetan bahan pangan nabati dan hewani yang tepat..... 
Ciri-ciri buah yang masih segar antara lain adalah..... 
Bahan makanan diawetkan dengan tujuan yaitu..... 
Bahan pengawet untuk mengawetkan daging yang paling tepat adalah..... 
Kemasan yang cocok digunakan pada produk olahan daging berbumbu adalah..... 
Mengapa dalam penyajian makanan, kemasan perlu diperhatikan dengan baik..... 
Tujuan utama pengemasan makanan yaitu..... 
Jelaskan langkah-langkah membuat buah kering..... 
Jelaskan tahapan dalam pembuatan tempe..... 

Faktor apa saja yang perlu diperhatikan saat memilih bahan makanan yang berpengawet..... 
Bagaimana cara merawat makanan dalam kemasan kaleng..... 

Baca juga : Soal Ulangan Semester 2 Kelas 10 Bisnis dan Manajemen Tata Niaga

Itulah beberapa soal Materi wirausaha dalam pengolahan bahan nabati dan hewani kelas 12 SMK sesuai Kurikulum baru.  

Atas

Tengah 1

Tengah 2

Bawah